Siswi SMP IT Al-Biruni Mandiri Mengembangkan Kumpulan Cerpen Jadi Buku

  • Bagikan

Cerpen-cerpen tersebut bertemakan tentang persahabatan yang dikemas dalam beragam genre seperti horor, petualangan, dan lain sebagainya. Ia mengambil tema persahabatan, karena alurnya cukup ringan dan cocok untuk pembaca seusianya.

Keberhasilan Nurul dalam membuat buku kumpulan cerpen ini, tak lepas dari peran gurunya. Salah satu guru pembimbingnya, Fauzi selaku Guru Bahasa Indonesia SMP IT Al-Biruni Mandiri ikut memberikan tanggapannya. Ia bila karya yang dihasilkan Nurul sangat luar biasa. “Banyak pesan moral yang bisa kita ambil dari buku itu sebagai pelajaran hidup, mulai dari awal penulisan sampai pada tahap editing ananda mengerjakannya sendiri”, kata Fauzi. (*)

  • Bagikan