Jangan Menunda, Berikut Ini 6 Tips Mengerjakan Tugas Tepat Waktu

  • Bagikan

4.Jangan Menunda Mengerjakan Tugas

Setiap mata pelajaran biasanya memiliki tugas yang harus dikerjakan, baik tugas sekolah maupun tugas rumah. Oleh karena itu kamu tidak boleh menunda untuk mengerjakan tugas. Ketika kamu menunda-nunda waktu, tugas yang diberikan akan semakin menumpuk dan membuay kamu semakin kewalahan untuk mengerjakannya. Sebelum kamu mendapatkan tugas baru, usahakan tugas yang sebelumnya sudah kamu kerjakan.

5.Pandai Mengatur Waktu

Jika kamu adalah orang yang aktif dalam organisasi atau ekstrakurikuler, kamu harus pandai mengatur waktu. Aktif di organisasi atau ekstrakurikuler tentu akan menyita waktu belajar kamu. Walaupun sama-sama penting, kamu harus bisa membagi waktu untuk organisasi dan waktu untuk belajar. Jangan sampai tugas-tugas kamu terbengkalai karena kegiatan lain.

6.Memiliki Rasa Tanggung Jawab

Memiliki rasa tanggung jawab sangat penting untuk dimiliki. Sebagai seorang pelajar, kamu harus tahu bahwa kamu bertanggung jawab untui mengerjakan tugas-tugas sekolah yang diberikan dengan tepat waktu. Rasa tanggung jawab bermanfaat bagi diri kamu tidak hanya saat ini, namun juga di jenjang perkuliahan bahkan bekerja nantinya.

Nah, itu dia 6 tips mengerjakan tugas tepat waktu yang wajib kamu coba. Jangan menunda-nunda ya! (*)

  • Bagikan