5 Cara Simpel Menerapkan Go Green Dalam Kehidupan Sehari-Hari

  • Bagikan

KEKER.FAJAR.CO.ID – Halo Sobat Keker, di antara kamu masih ada yang ga bawa tumblr sendiri saat bepergian? Masih ada juga yang memakai tas plastik saat belanja ke minimarket? Sekarang tinggalin kebiasaan kamu itu demi bumi yang lebih sehat!Sebelum itu, kamu perlu mengetahui apa arti dari Go Green.

Yaps, Go Green adalah mengubah gaya hidup kita menjadi lebih ramah lingkungan untuk mengurangi produksi sampah dalam aktivitas kita.Tak terhitung lagi berapa jumlah sampah botol plastik minuman yang dihasilkan setiap harinya jika setiap orang tidak membawa tumblr sendiri dari rumah. Begitu pun sampah-sampah lainnya yang kita hasilkan setiap harinya.Nah, demi mengurangi sampah yang berdam

pak buruk bagi bumi kita, berikut ini ada cara menerapkan Go Green dalam kehidupan sehari-hari. Cekidot!

1.Membawa Tumblr Minum Dari Rumah

Membawa tumblr sendiri dari rumah sangat membantu mengurangi sampah plastik yang dihasilkan dari botol-botol minuman kemasan yang biasanya kamu beli. Selain itu, dengan membawa tumblr dari rumah juga membantu kamu menghemat, lho!

2.Menggunakan Reuseable Bag

Membawa reuseable bag saat berbelanja ke minimarket atau supermarket juga membantu kamu mengurangi sampah tas plastik yang biasanya kamu gunakan. Reuseable bag juga jauh lebih awet dan aman untuk digunakan dibanding tas plastik.

3.Mengurangi Pemakaian Tisu

  • Bagikan