Ini Arti Self Sabotage dan Penyebab Terjadinya

  • Bagikan

Lois Else, S.Th., M.Pd.K selaku Guru BK SMA Zion Makassar turut berkomentar. Ia berujar bahwa sebenarnya yang menjadi penyebab remaja zaman sekarang memiliki perilaku yang disebut self sabotage antara lain, trauma masa lalu, perasaan rendah diri, dan takut pada kegagalan.

“Hal ini lah yang menjadi landasan mengapa mereka selalu menyabotase diri sendiri dengan tindakan atau perilaku yang dilakukan secara sadar maupun tidak yang sudah mempengaruhi diri mereka sendiri secara negatif,” tutupnya. (*)

  • Bagikan

Exit mobile version