Aturan Sekolah Tetap Berlaku di Rumah Selama Covid-19

  • Bagikan
photo by Muizzu Khaidir

Cewek yang hobi modeling itu menambahkan, melanggar sebanyak tiga kali akan dikirimkan namanya ke guru BK untuk diawasi langsung agar tidak melanggar lagi.

Berbeda halnya di SMK Penerbangan Techno Terapan (SPTTM) Makassar, Sudirman Kadir, S.Pd. MM selaku Kepala SPTTM mengatakan, selama pandemi memang ada aturan, tapi jika dilanggar tidak ada sanksi maupun hukuman karena melihat kondisi dari siswanya berbeda-beda. “Kebijakan kita yaitu siswa harus memakai seragam sekolah seperti biasanya saat belajar virtual berlangsung, jika tidak bisa harus tetap berpakaian rapi. Jika ada yang ketinggalan materi pelajaran karena gangguan jaringan akan dimaklumi dengan dikirimkan materi pelajar agar tidak ketinggalan”pungkas Dirman, sapaannya.

So guys, meski belajar dari rumah kalian harus tetap mengikuti aturan dari sekolah yah!(*)

  • Bagikan

Exit mobile version