5 Tips Ampuh Menjadi Penulis Bagi Pemula, Catat Ide

  • Bagikan
freepik

Ada banyak hal yang harus dipelajari untuk menjadi seorang penulis. Hal yang biasanya dianggap sepele ternyata penting untuk dipelajari jika ingin menjadi seorang penulis contohnya seperti penggunaan tanda baca kapan harus menggunakan tanda seru, titik, koma, huruf besar dan hurus kecil. Selain itu belajarlah untuk merangkai sebuah kalimat, jika menulis karya fiksi maka kalian harus dapat merangkai sebuah kalimat yang dapat membuat pembaca berimajinasi.

4.Selalu Catat Idemu

Kemanapun kalian pergi bawalah sebuah buku catatan dan alat tulis, jika terlintas sebuah ide langsung catat di buku tersebut agar kalian tidak mudah lupa. Jangan menunggu nanti karena ide tersebut mudah muncul dan mudah juga menghilang.

5.Menjauh Dari Gangguan

Menulis perlu keadaan yang tenang, nyaman serta bebas dari gangguan. Menulis akan berjalan dengan lancar jika tidak ada yang menganggu konsentrasi kalian. Matikan handpone kalian, TV, atau apapun yang mengeluarkan suara – suara. Kunci pintu kamar kalian sehingga tidak ada yang menginterupsi kalian saat sedang membuat karya tulisan.

So guyss, jangan pernah menyerah ya, teruslah mencoba agar kamu bisa menjadi penulis hebat. (*)

  • Bagikan